Dari tiga orang rekan kita yang satu masih jelas dalam ingatanku adalah Ishak Teguh Wibowo; rekan yang pakai topi kalau tidak salah bernama Jazuri - kenanganku akan dia saat itu: rekan kita ini paling senang menyanyi lagu "Kemesraan".
Untuk rekan yang berkacamata hitam - maafkan daku - aku lupa nama anda.
Apa kabar anda bertiga?
Semoga anda senantiasa sehat selalu dalam dalam lindungan Sang Maha Kuasa.
Sudahkah anda bertiga mendengar bahwa saat ini kita para alumni sedang bergerak merapatkan barisan untuk mengembalikan kejayaan almamater?
Jika anda membaca pesan ini dan melihat photo anda tahun 1986, mohon segera menghubungi rekan kita Ganjar Pramono - masih ingat kan?
Salam
JN'84
0 komentar:
Posting Komentar